Pengertian Binak Ghoiru Salim ialah kalimah yang di antara fa', 'ain lam fi'ilnya (huruf asal) berupa huruf 'ilat (wawu, alif, ya') atau berupa hamzah atau tadl'if. Contoh وَعَدَ= fa' fi'inya yang berupa huruf wawu adalah bagian dari huruf 'ilat.
Sumber: H. M. Abdul Manaf Hamid, Pengantar Ilmu Shorof, (Nganjuk: Pondok Pesantren Fathul Mubtadiin, tt), hal. 10.